Our Blog

(4B) Konfirmasi, Inferensi, dan Konstruksi Teori

Nah, kali ini saya akan memberikan lanjutan materi pada pertemuan empat :D selamat menikmati.


Konfirmasi

inferensi



Semua manusia adalah fana (term mayor)
Premis Mayor

Semua cendekiawan adalah manusia (term minor)
Premis Minor

Semua cendekiawan adalah fana
Konklusi

Ket. Predikat konkluis disebut term mayor, sedangkan subyek konklusi disebut term minor. Premis yang mengandung term mayor disebut premis mayor, sedangkan premis yang mengandung term minor disebut premis minor. 



Konstruksi teori


 


Dua Kutub Arti Teori
 
 



Aliran dalam Konstruksi Teori
 
Nah, dengan alasan bahwa cara penulisan seperti ini kurang efisien (dan sulit dimasukkan ke dalam blog), maka penulisan interaktif dan penuh warna seperti ini sepertinya tidak akan selalu saya gunakan, karena faktor waktu dan banyaknya tugas lain yang harus saya kerjakan. Tetapi kalau ada waktu, akan saya buat agar semua tulisan saya menjadi seperti ini.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Tulisan-tulisanku Designed by Templateism | MyBloggerLab Copyright © 2014

Diberdayakan oleh Blogger.